Adi jaya adalah hotel dengan kombinasi desain bali dan moderen yang menawarkan keindahan bali sesunggunya memberikan kenyamanan pada anda saat beristirahat.
Lokasi
Adhi Jaya Hotel terletak di jantung daerah wisata Pantai Kuta dan hanya 5 menit berkendaraan dari Bandara Ngurah Rai dan dikelilingi oleh berbagai fasilitas hiburan seperti Waterbom Bali dan Discovery Shopping Mall , serta hanya beberapa menit jalan kaki ke Pantai Kuta.
Fasilitas Kamar Adhi Jaya Hotel memiliki 100 kamar yang terbagi atas tiga katagori yaitu Deluxe Room with private garden di depan kolam renang. Superior Room with private balcony dengan pemandangan kolam. Family Garden view dengan disain minimalis modern dengan pemandangan mengarah ke pertaman
Facilitas Hotel Adhi Jaya hotel di lengkapi dengan fasilitas kolam renang dewasa dan anak - anak yang luas, Restoran dengan menu kombinasi antara makanan indonesia dan internasional, Spa, dan meeting room dengan kapasitas max 40 orang.
Harga Adi Jaya Hotel Berlaku Sampai 31 Maret 2012
Room Type
Harga / r / n
Keterangan
Superior
Rp. 690.000
Harga Khusus Dalam IDR (Indonesia Rupiah) - Termasuk makan pagi
Berlaku hanya untuk WNI (tidak berlaku untuk KITAS / KIMS)
*Harga belum termasuk HSS (Sept, Dec, Jan, Mar, Jul)
Deluxe
Rp. 790.000
Family Suite
Rp. 1.640.000
Booking Hotel - Adi Jaya Hotel
Kami juga menyediakan Bali Bus Rental dan Sewa Mobil Bali untuk mempermudah Transportasi wisata anda selama di bali dengan kenyamanan service dan drive yang sudah perpengalaman. Kami juga menyediakan informasi lengkap tentang panduan tempat wisata di Bali yang kami kemas dalam tourbalimurah.com