Ayung Rafting, Ubud - Bali
Ayung Rafting atau biasa di sebut arum jeram ubud merupakan aktivitas wisata air yang mengajak anda menguji andrenalin dnegan menaklukkan jeram yang ada di sungai ayung.
Sungai Ayung berada di Kabupaten Gianyar, tepatnya di kecamatan ubud desa payangan, hanya memerlukan 1 jam perjalanan bila di tempuh dari kota Denpasar. Selama lebih dari puluhan tahun, Sungai Ayung (Ayung River) dikenal sebagai tempat rafting yang tertua, terbaik dan terfavorit di Bali.
Rafting merupakan olahraga favorit bagi wisatawan yang liburan di Bali. Olahraga arung jeram ini memberikan tantangan yang memikat dan juga memacu adrenalin setiap pesertanya. Disini kita akan mencoba derasnya sungai ayung bersama pemandu yang ahli dan ramah.
Selama kurang lebih 2 - 3 jam, kita akan mengarungi derasnya arus di sungai ini. Jarak yang akan ditempuh kurang lebih 13 km. Jangan khawatir sungai ini juga cocok untuk anak-anak dan para pemula, sangat aman, karena treknya tidak terlalu sulit dan kekuatan arusnya hanya mencapai level 2 tapi tentunya tidak mengurangi fun dan tantangannya..
Yang membedakan trek ayung rafting dengan trek rafting lainnya adalah terdapat Ukiran batu tebing hasil karya seniman ubud yang mecapai panjang hinnga puluhan meter.Disini juga anda bisa berfoto bersama dengan background Ukiran tersebut.
Photo Galery of Ayung Rafting Ubud |
|
|
|
Harga Bali Ayung Rafting Berlaku Sampai 31 Maret 2013 |
Net Rate |
Dewasa |
Anak - anak |
Rafting Only |
Rp. 260.000 |
Rp. 240.000 |
Rafting + Ubud Tour |
Rp. 410.000 |
Rp. 315.000 |
Rafting + Spa + Dinner Jimbaran ( min 2 pax ) |
Rp. 625.000 |
Rp. 570.000 |
Rafting + Gwk & Uluwatu + Dinner Jimbaran ( min 2 Pax ) |
Rp. 525.000 |
Rp. 340.000 |
Rafting + GWK + Sunset & Kecak Dance Uluwatu ( min 2 pax ) |
Rp. 510.000 |
Rp. 495.000 |
Note : harga untuk di atas 10 orang reuest by phone, or by mail di contact kami !
Harga sudah termasuk:
- Penjemputan pulang pergi dari hotel
- Asuransi kecelakaan diri pada saat ber arung jeram
- Peralatan dan jasa instruktur
- Tersedia juga dry bag untuk tempat kamera dan lainya sewaktu rafting.
- Makan siang prasmanan
- + paket yang terpilih
Harga Publish (*)
Rp.650.000 per orang
(*)Harga publish merupakan harga jual jika pemesanan di lakukan di perusahaan Rafting langsung.
Waktu penjemputan:
- Rafting pagi : pukul 08:00 - 08:45
Tambahan :
- Bawalah Pakaian ganti
- Uang Cash untuk pembelian minuman, photo dll
- Camera
- Sepatu sport atau Sendal
Kami juga menyediakan Bali Bus Rental dan Sewa Mobil Bali untuk mempermudah Transportasi wisata anda selama di bali dengan kenyamanan service dan drive yang sudah perpengalaman. Kami juga menyediakan informasi lengkap tentang panduan tempat wisata di Bali yang kami kemas dalam tourbalimurah.com
Selamat Berlibur dan Terima Kasih
|